5 Jenis Kain Katun Terbaik untuk Atasan, Dress, Kemeja, sampai Baju Anak Tekstur Halus, Adem, dan Menyerap Keringat

SJA TEXTILE – Dalam industry tekstil, cotton atau katun adalah salah satu jenis kain yang paling jadi primadona.

Kebanyakan orang senang memakai baju berbahan katun karena dingin dan menyerap keringat, cocok dipakai di cuaca panas.

Sebenarnya cotton sendiri memiliki banyak varian, berikut adalah jenis kain katun terbaik yang bisa dijadikan kemeja, dress, atau pun baju koko.

  1. Papillon

detail kain papillon

Papillon merupakan katun dengan benang 40s sehingga memberikan tenunan yang lebih kuat dan ketebalan kain yang pas untuk kebutuhkan koleksi yang serbaguna.

Dibuat dari bahan 100 persen katun jenis kain ini bisa dijadikan busana seperti sleeve, kids wear, dan dress untuk suasana yang daily atau casual.

  • Papillon Twill

detail kain papillon twill

Papillon twill memiliki tekstur kain yang lebih lembut dan lebih tebal dari cotton poplin biasa.

Hal ini karena papillon twill terbuat dari komposisi 100 persen cotton dengan konstruksi twill weave.

Handfeel kain ini sangat lembut dan nyaman digunakan untuk shirt, sleeve, pants atau kkids wear dengan look yang modern, minimalis dan elegan.

  • Kujira linen crepe

detail kain kujira linen crepe

Kain kujira linen crepe memiliki tekstur kain crepe dan tengah diminati karena bahannya terbuat dari 100 persen katun rami.

Jenis kain ini banyak dijadikan pakaian anak dengan handfeel yang lembut dan warna kekinian.

Selain pakaian anak Kujira linen crepe juga cocok dijadikan sleeve, top, pants, dan dress.

  • Oxford Sheridan

detail kain oxford sheridan

Kain oxford Sheridan mempunyai kandungan mix cotton yakni cotton dan PE menghasilkan karakteristik serat yang kuat, namun tetap terlihat lembut dan nyaman dipakai.

Jenis kain ini sangat cocok dijadikan sleeve, top, pants, dan dress.

  • Cigarette

detail kain cigarette

Cigarette merupakain kain yang terbuat dari 100 persen cotton dengan bahan yang tebal dan adem cocok untuk dijadikan daily wear.

Warna-warnanya pun sangat banyak pilihan mengikuti tren fashion masa kini, dapat dijadikan busana sleeve, kids wear, dress yang casual untuk penggunaan sehari-hari.

Ingin merasakan langsung handfeel kain di atas? Langsung kunjungi SJA Textile toko kain terbaik dan ternyaman di Bandung, karena disini fabric consultant kami selalu siap membantu Anda.***

Keyword: jenis kain, katun, cotton, terbaik, adem, menyerap keringat, papillon, sja textile, toko kain terbaik, ternyaman, bandung, fabric consultant, kemeja, dress, baju koko

Share this :