Viscose Danball

Description

SJA Textile
The First Fabric Boutique – Toko Kain Terbaik di Bandung

Bold Structure, Modern Comfort

Viscose Danball merupakan trend kain terbaru dari SJA Textile yang dirancang untuk menghadirkan tampilan modern, berani, dan tetap nyaman dipakai sepanjang hari.

Dengan gramasi 280–300 gsm, kain ini menawarkan karakter kokoh namun lembut, memberikan jatuhan tegas yang menghadirkan siluet stylish dan berkelas.

Terbuat dari Selulosa X Polyester, Viscose Danball memiliki sirkulasi udara yang sangat baik, menjadikannya tetap breathable meskipun tergolong tebal.

Kombinasi kenyamanan dan kekuatan ini membuatnya cocok digunakan untuk aktivitas harian maupun acara semi formal.

Selain itu, kain ini memiliki tekstur doff (semi-matte) yang memberikan tampilan clean, elegan, dan minimalis.

Permukaan yang tidak mengilap membuat koleksi terlihat modern, premium, dan mudah dipadukan dengan berbagai konsep desain fashion.

KEUNGGULAN

  • Jatuhan tegas & berkarakter berkat struktur kain yang kokoh.

  • Tekstur doff premium memberikan tampilan clean dan modern.

  • Breathable & nyaman, meski memiliki gramasi tinggi.

  • Lembut di kulit, cocok untuk penggunaan seharian.

  • Daya tahan kuat, hasil jahitan tetap rapi dan stabil.

  • Cocok untuk siluet modern, urban look, hingga statement pieces.

SPESIFIKASI

  • Nama Kain: Viscose Danball

  • Kategori: Woven Fabric

  • Komposisi:Selulosa X Polyester

  • Gramasi: 280–300 gsm

  • Tekstur: Doff / Semi Matte

  • Lebar Kain: 150 cm

  • Karakteristik: Kokoh, lembut, breathable, jatuh tegas

IDEAL OUTFIT

  • Kaos Oversize dengan siluet tegas

  • Blazer ringan untuk tampilan chic

  • Outerwear minimalis berkarakter clean

  • Statement top & structured wear

Dapatkan kain Viscose Danball di SJA Textile Toko Kain Bandung, hubungi kami sekarang!***

Pilihan kain lainnya untukmu

TR Rayon, PE, Elastane
Keira Knit kain knitting premium dengan pattern khas dan warna menarik memiliki karakteristik stretch yang nyaman elastis tanpa mudah melar.
Tencel Micro Modal, Elastane

Cloud Micro modal 40s adalah kain premium dari serat TENCELâ„¢ micro modal 40s berkualitas tinggi, lebih halus, lebih ringan, dan lebih breathable

100% Cotton
Kain Double Cotton by SJA Textile terbuat dari 100% katun premium yang lembut, adem, dan breathable. Ideal untuk pakaian anak hingga dewasa, kain ini menawarkan kenyamanan maksimal dengan tampilan rapi dan kualitas unggul.
100% Cotton
Kain Papillon Twill cotton memiliki komposisi 100% cotton dengan konstruksi Twill Weave. Cocok digunakan untuk pakaian pria dan wanita
100% Premium Polyester

Shakila Lux kain polyester yang sangat versatile bisa diolah menjadi berbagai macam fashion dengan gramasi yang cukup tinggi.

100% rayon
Aeroveil Viscose 60s kain 100% rayon hadir dengan nuansa premium lembut, adem, dan jatuh elegan. Teksturnya matte-gloss, nggak licin tapi tetap classy. Nyaman dipakai, menyerap keringat, dan cocok buat dress, tunik, piyama, hijab hingga palazzo simple look yang tetap mewah.